Cara mencerahkan kulit dengan Kojiesan

Kojic Acid dari Kojiesan sendiri memiliki line produk pemutih yang komplit. Mulai dari skincare wajah yang komplit, body lotion, penghilang Stretch marks hingga produk Kojie.san untuk pria. Saya sendiri pengen mencoba produk skincare Kojie.san yang lainnya, agar perawatan kulit wajah jauh lebih maksimal dari saat ini.
Kesimpulan dari saya, Cara mencerahkan kulit dengan Kojiesan alias Kojie.san sabun pencerah ini memang dapat mencerahkan kulit! Kulit yang cerah & bebas kusam otomatis akan membuat kita terlihat lebih putih. Tapi jangan pikir sekali mandi pakai sabun ini bisa langsung putih yach, semua ada prosesnya & tergantung pada jenis kulit & warna kulit asli kalian. Jadi sabun ini mengembalikan warna kulit kita ke skin tone aslinya (karena selama ini kita banyak terpapar sinar matahari & debu sehingga warna kulit asli kita jadi menggelap & kusam). Harap diingat sekali lagi, sabun Kojie.san dapat mencerahkan kulit secara bertahap bukan memutihkan kulit secara instan.
 
Sabun Kojie.san adalah sabun yang mengandung Kojic Acid dari Kojiesan. yang di gunakan Kojie.san di temukan pertama kali di jepang yaitu berasal dari fermentasi beras, yang terbukti dapat menghilangkan pigmentasi, bintik-bintik pada kulit, memutihkan kulit, anti bakteri, anti oksidan dan sudah di gunakan lama oleh dokter-dokter kulit dan juga di Jepang sendiri, tapi untuk consumer goods (mass product) baru produk Kojie.san ini sendiri yang memiliki kojic acid dan juga sabun yang 100% menggunakan coconut oil dan all natural. Sabun Kojie.san ini merupakan sabun kojic acid PERTAMA di Indonesia.
 

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites